Lanskap bukit di Pulau Seraya,
Manggarai Barat, Flores, NTT, Minggu (12/6/2011). Selain wisata di Pulau
Komodo dan Rinca, Manggarai Barat memiliki potensi wisata keindahan
pantai dan alam bawah laut. | KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO
KOMPAS.com - Ingin perjalanan liburan Anda menjadi
kenangan yang lebih sempurna? Abadikan lanskap tempat Anda berlibur
maupun panorama yang Anda temukan di saat perjalanan.
Berikut beberapa tips mengenai fotografi lanskap dari, Grenville Turner seperti dikutip dari Sydney Morning Herald. Turner merupakan seorang fotografer lanskap. Ia telah bekerja di balik lensa selama 30 tahun. Karyanya tersebar di majalah-majalah ternama seperti National Geographic dan Time.
Berikut beberapa tips mengenai fotografi lanskap dari, Grenville Turner seperti dikutip dari Sydney Morning Herald. Turner merupakan seorang fotografer lanskap. Ia telah bekerja di balik lensa selama 30 tahun. Karyanya tersebar di majalah-majalah ternama seperti National Geographic dan Time.